CRAIPC | Cesar Resha Advocates & IP Consultants

Artikel

Rugikan Pelanggan, Ribuan Produk Wakai Palsu Dimusnahkan!

Kepolisian Negara Republik Indonesia pada Oktober-November 2017 menyita ribuan produk Wakai palsu di tiga daerah, yakni Jakarta Barat, Bandung, dan Banten berdasarkan laporan dari pemilik merek dagang Wakai, Metroxgroup. Perusahaan melalui Kuasa Hukum (Nurmansyah Advocates) kemudian bekerja sama dengan pihak kepolisian melakukan proses pemusnahan 2.000 produk Wakai palsu yang telah disita tadi. “Dasar hukum untuk […]

Rugikan Pelanggan, Ribuan Produk Wakai Palsu Dimusnahkan! Read More »

Cegah Konsumen Rugi, Metroxgroup Kejar Wakai Palsu

Metroxgroup, pemilik merek dagang Wakai terus mengejar pemain yang memalsukan produknya. Bersama dengan Kepolisian Negara Republik Indonesia, Metroxgroup melakukan penyitaan produk-produk Wakai palsu. Setelah sebelumnya menyita dan memusnahkan ribuan produk Wakai palsu di tiga daerah, yakni Jakarta Barat, Bandung, dan Banten pada Oktober-November 2017 lalu, kini giliran Bali yang menjadi daerah operasi penyitaan. Pada bulan

Cegah Konsumen Rugi, Metroxgroup Kejar Wakai Palsu Read More »

3.000 Produk Baja Ringan Taso dan Kaso Palsu Dimusnahkan

Bisnis.com, JAKARTA–Kepolisian Daerah Metro Jaya Negara Republik Indonesia pada bulan Februari 2018 telah menyita ribuan baja ringan produk PT Tatalogam Lestari yang dipalsukan  di empat daerah, yakni Jakarta Utara, Cikarang Utara, Cikarang Selatan, dan Bekasi berdasarkan laporan dari pemilik merek Taso dan Kaso, PT Tatalogam Lestari. Perusahaan dan Nurmansyah Advocates Kuasa Hukum PT Tatalogam Lestari

3.000 Produk Baja Ringan Taso dan Kaso Palsu Dimusnahkan Read More »

Request Membuat Produk ‘Replika’, Pembajakan Bukan Ya?

Request Membuat Produk ‘Replika’, Pembajakan Bukan Ya? “Be a good craftsman, it won’t stop you from being a genius”-Pierre Auguste Renoir~~~ Dengan ketekunan, sebuah hobi bisa menjadi bisnis yang menguntungkan. Misalnya hobi membuat kerajinan. Asalkan terus memperluas wawasan juga jaringan, bisa dimulai dengan usaha kecil lalu pelan-pelan merangkak naik dan ramai pesanan. Kalau sudah ramai

Request Membuat Produk ‘Replika’, Pembajakan Bukan Ya? Read More »